“Untuk Seorang Lelaki yang Demikian Mencintai Hujan” Dalam rangka turut mengenang 100 hari mendiang Gunawan Maryanto, IVAA menggelar mini museum dan diskusi dengan tajuk “Tidak Takut […]
Buku berjudul “I Owe You” adalah rekam jejak kekaryaan Mella Jaarsma dalam periode dekade keempatnya, sekitar 2010-2020. Diterbitkan oleh IVAA pada 2022 dengan dukungan dari Baik […]
Selama kurang lebih dua bulan, Agustus hingga September, kegiatan mini residensi Ephemera #2 diisi dengan kenalan dan perbincangan bersama para partisipan serta pemantik diskusi. Setelah itu, […]
Selain mini residensi, masih dalam rangka Ephemera #2, rekan-rekan IVAA juga mengeksplorasi kemungkinan-kemungkinan lain perihal kearsipan (wacana dan praktiknya) dengan mampir singgah di beberapa titik di […]
Kartika Solapung, Sidhi Vhisatya, dan Wilda Yanti Salam, tiga pekerja kreatif dalam program Marantau mempresentasikan ide awal proyek mereka di Rumah IVAA pada 14 Desember 2021. […]
Dinamika seni di Yogyakarta tidak hanya diramaikan oleh proyek-proyek seni kontemporer seperti yang biasa kita jumpai di ruang-ruang kolektif, gedung pameran, kampus atau ruang virtual. Tak […]
Alih-alih kesimpulan akhir yang memuaskan, Ephemera #1 justru membuat kami lebih penasaran dan melahirkan serangkaian pertanyaan lanjutan. Seperti apa ragam praktik mengingat yang ada di sekitar […]
Culture Academy, sebuah lembaga bagian dari Kementerian Kebudayaan Singapura menggelar sebuah diskusi bertajuk Fiscal Sustainability in the New Normal pada 11 Mei 2021. Diskusi yang digelar […]
Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) menggelar diskusi dengan tajuk “Preservasi Seni: Sebuah Urgensi Pemajuan Kebudayaan”. Dimoderatori oleh Farah Wardani, diskusi ini mengundang beberapa pembicara yang dekat dengan […]