Oleh: M. Hanif Arikhoh (Kawan Magang IVAA) Metafora merupakan pameran seni kriya tahunan dari jurusan Kriya ISI Surakarta. Metafora edisi ke 4 ini bertema “Weruh, […]
Oleh: Santosa IVAA sebagai perpustakaan alternatif, mempunyai koleksi katalog pameran seni yang dihimpun sejak IVAA berdiri tahun 1995 dengan nama Yayasan Seni Cemeti (YSC). Katalog–katalog […]
Penulis : Stanislaus Yangni Tesis : Pengkajian Seni Program Pascasarjana Institut Seni Indonesia Yogyakarta Tebal : x + 216 Halaman Ukuran : 29×20,5 cm Oleh Diatami […]
Oleh Hardiwan Prayoga Tercatat bahwa pemutaran film (dulu disebut gambar idoep) pertama di nusantara ada di Surabaya. Data ini diperoleh dari pamflet iklan film tahun […]
Oleh Elis Sriwahyuni (Kawan Magang IVAA) IVAA adalah suatu lembaga arsip yang membuka peluang informasi bagi setiap masyarakat, baik dari lembaga hingga universitas, dan berbagai […]
Oleh: Andya Sabila (Kawan Magang IVAA) Musrary sebagai agenda bulanan Rumah IVAA kembali hadir untuk menyajikan penampilan dan membuka ruang interaktif antara musisi dan pendengarnya. […]
Oleh Didit Fadilah (Kawan Magang IVAA) Sombanusa ialah nama panggung dari pria bernama asli Muhammad Asy’ari. Pria kelahiran Ambon ini menggunakan bahasa Tana, bahasa asli […]