Terompet Rakyat merupakan zine yang dengan semangat kolektif membudayakan semangat perlawanan atas nama ketidakadilan oleh penguawa.
isi :rnJatuh ! by Agung KurniawanrnLovely Imogiri by Aisyah HilalrnKomik Pertolongan Pertama Pada Roda Bocor by Popok Tri Wahyudi
Info Resist adalah brosur ringkas yang mengiformasikan buku dan produk lain yang diterbitkan RESIST BOOK. Bila RESIST BOOK mengadakan kegiatan non-penerbitan, Anda juga akan mendapatkan informasiny…
Dalam edisi ini redaksi mengangkat tema Ruang-Ruang Penciptaan yang berada dalam labirin besar menuntut kita untuk selalu memilih, mencari, dan memahami ruang penciptaan dimana kita berada. Karena …