Buku
Wani Ditata Project: Konstruksi Perempuan Dalam Birokrasi Negara
Buku ini merupakan rangkaian kerja proyek seni perupa perempuan Dewan Kesenian Jakarta:Wanita Ditata Project.Buku ini merangkum pembacaan yang terjadi selama proses riset berlangsung serta memberikan wacana dengan mengundang para ahli di bidangnya untuk turut menuliskan pada bidangnya.
Pameran Wani Ditata Project menampilkan berbagai medium karya seni, seperti, video, foto, objek temuan, dan instalasi yang merupakan proyek seni perupa perempuan Dewan Kesenian Jakarta.Melibatkan 8 orang perempuan seniman dan berlangsung dari 4 Oktober hingga 19 Oktober 2015 di Galeri Cipta II Taman Ismail Marzuki, Jakarta.
16-5252 | 701 Aps W | Filsafat, Sejarah dan Teori Seni (Buku Filsafat, Sejarah dan Teori Seni) | Tersedia |
16-5252.2 | 701 Aps W | Filsafat, Sejarah dan Teori Seni (Buku Filsafat, Sejarah dan Teori Seni) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain