Katalog dan Terbitan Kegiatan
Pameran Tunggal Dede M Wahyudin
Karya-karya Deede memperlihatkan gagasan yang menarik. Kendati ramai dengan komentar sosial, ia tak terjebak ke dalam bahasa yang klise. Ia tidak membuat berita dengan gambar, melainkan mempertanyakan kembali apa yang telah didapatkannya dari berita atau sesuatu yang disaksikan langsung atau dialami dalam kehidupan.
14-4475 | 759.1 Wah P | Seni Lukis (Katalog Seni Lukis Dalam Negeri) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain