Katalog dan Terbitan Kegiatan
Agus Suwage
Pameran tunggalAgus Suwage di Nadi Galleri menyuguhkan karya karya dengan beragam seperti kanvas, kertas, buku buku tua, kardus kemasan indomie, seng gavanis, dan dinding. Agus Suwage bebas berkarya tanpa terkait tema tertentu. Karya karya lebih banyak melukis dengan gambar subjek dirinya sendiri baik secara utuh tubuhnya ataupun bagian kepala dengan tambahan tambahan subjek lainnya.selain itu subjek dengan kepala sapi, kerbau kambing menjadi satu frem pada karyanya. Kepala Rusa beserta tanduknya yang indah dipajang pada didnding, 100 panel dengan ukuran 25 x 25 Cm dengan berbagai lukisan yang kebanyakan mengolah kepala pada dirinya sendiri selain beberapa binatang yang dilukisnya yang terlihat pada katalog ini.
19-9383 | 702 Suw A | Katalog Seni (Katalog Seni) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain