Buku
Batik Dan Mitra : Batik And Its Kind
Banyak hal yang menarik untuk disampaikan dalam batik, disampaing masih banyak daerah batik yang dapat dikaji segala kekhasannya terdapat pula perkembangan baru perbatikan, cara pemakaian batik tak terhitung variasinya di bebagai daerah.Penulis mencoba untuk mengungkapkan hal-hal yang erat hubungannya dengan batik, baik cara pemakaian dan mengenai berbagai jenis kain yang prinsip pembuatannya serupa dengan batik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain